Lirik Lagu Untuk Umat Antik Band

Hai Manusia Tahukah Dirimu
Bahwa Sanya Dirimu Asalnya Dari Surga Turun Ke Dunia

Hai Manusia Sadarkah Dirimu
Bahwasanya Dirimu Tercipta Tak Lain Menyembah Pada-Nya

Di Saat Kita Binasa
Di Alam Kubur Kita 'kan Ditanya
Menyahut Anggota Tubuh Kita
Bersaksi Ia Akan Amal Kita Di Dunia

Hai Manusia Jauhkan Dirimu
Dari Semua Dosa-dosa Yang Membuatmu Menghuni Neraka

Di Saat Kita Binasa
Di Alam Kubur Kita 'kan Ditanya
Sucikanlah Hati Kita
Berserah Diri Kita Kepada-Nya

Sempurnakan Iman Kita
Sebelum Kita Semua Akan Mati
Tinggalkan Dunia
 

 
  Antik Band   Writed by Admin  4x     2024-12-23 15:32:28

post a comment