Lirik Lagu Strong (stress Tak Tertolong) Annisa Bahar

Sudah Tiada Air Mata Ini
Menghadapi Kerasnya Sikapmu Itu
Yang Slalu Maunya Menang Sendiri
Kini Ku Sudah Tak Tahan Lagi

Hari Hariku Yang Kian Kelabu
Bagaikan Mendung Dilangit Yang Biru
Seperti Akan Turunnya Hujan
Begitulah Yang Kurasa Saat Ini


Apa Salah Dan Dosaku Padamu
Hingga Sikapmu Oh Sedingin Itu
Mengapa Ku Slalu Salah Dimatamu
Sampai Kau Tega Menyiksa Diriku

Ku Tak Tahan Lagi
Tak Tahan Lagi
Stress Ohh Tak Tertolong

Hari Hariku Yang Kian Kelabu
Bagaikan Mendung Dilangit Yang Biru
Seperti Akan Turunnya Hujan
Begitulah Yang Kurasa Saat Ini

Apa Salah Dan Dosaku Padamu
Hingga Sikapmu Oh Sedingin Itu
Mengapa Ku Slalu Salah Dimatamu
Sampai Kau Tega Menyiksa Diriku

Ku Tak Tahan Lagi
Tak Tahan Lagi
Stress Ohh Tak Tertolong

Apa Salah Dan Dosaku Padamu
Hingga Sikapmu Oh Sedingin Itu
Mengapa Ku Slalu Salah Dimatamu
Sampai Kau Tega Menyiksa Diriku

Ku Tak Tahan Lagi
Tak Tahan Lagi
Stress Ohh Tak Tertolong
Stress Ohh Tak Tertolong
 

 
  Annisa Bahar   Writed by Admin  6x     2024-12-23 15:32:29

post a comment